Mantan Manten (2019) Review
Intro Film Mantan Manten ini diproduksi oleh Visinema Pictures, disutradarai oleh Farishad Latjuba, serta dibintangi oleh Atiqah Hasiholan, Arifin Putra, Tutie Kirana, dan Tio Pakusadewo. Film drama ini menceritakan tentang Yasnina (Atiqah Hasiholan), seorang manajer investasi terkenal, yang baru saja dilamar oleh pacarnya yang bernama Surya (Arifin Putra). Namun, kebahagiaan yang dimiliki Yasnina tidak bertahan lama, karena Yasnina tiba-tiba dijebak oleh bosnya yang bernama Arifin … Continue reading Mantan Manten (2019) Review
